Bupati Tubaba Menghadiri Penanaman Perdana Kelapa Sawit Program PKSP

TUBABA: Bupati Tubaba Umar Ahmad menghadiri acara penanaman perdana kelapa sawit program Peremajaan Kelapa Sawit Perkebunan ( PKSP), di Tiyuh Mulya Kencana, Kecamatan Tulang Bawang Tengah, Senin (10/08). Turut hadir pula Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan Provinsi Lampung Edi Yanto. Sasaran program PKSP di Kabupaten Tulang Bawang Barat mencapai 52 hektar. Umar Ahmad mengatakan, program […]

Continue Reading

Kornelia Umar Dilantik menjadi Ketua Perwosi Tubaba

BANDARLAMPUNG: Ny. Hj. Kornelia Umar dilantik menjadi Ketua Pengurus Persatuan Wanita Olahraga Seluruh Indonesia (Perwosi) Kabupaten Tulang Bawang Barat masa bhakti 2020-2024. Pelantikan dilakukan oleh Ketua Perwosi Provinsi Lampung Ny. Riana Sari Arinal, di Bandarlampung, Selasa (21/07). Pelantikan Pengurus Perwosi Kabupaten Tulang Bawang Barat dilakukan bersamaan dengan pelantikan Perwosi kabupaten/kota lainnya di Provinsi Lampung, dilaksanakan […]

Continue Reading

Bupati, Danrem, dan Kapolda Panen Raya di Kampung Tangguh Nusantara

TUBABA: Kapolda Lampung Inspektur Jendral (Irjen) Pol Drs. Purwadi Arianto, M.Si dan Danrem 043/Gatam Kolonel Inf Toto Jumariono berkunjung ke Kampung Tangguh Nusantara (KTN) Pulung Kencana, Kecamatan Tulang Bawang Tengah, Kamis (09/07). Bupati Tubaba UmarAhmad mendampingi kedua tamunya itu saat melakukan panen raya cabe dan jamur, serta ikan lele di kebun dan kolam milik warga. […]

Continue Reading

AKBP HADI SAEPUL RAHMAN,S.Ik: Meski ditengah rintik hujan, Upacara tetap berjalan dengan hikmad.

TUBABA: Walau di tengah hujan rintik-rintik Personil Polres Tulang Bawang Barat tetap melaksanakan Upacara Kenaikan Pangkat untuk 17(tujuh belas) Personilnya yang terdiri dari 2(dua) Personil PJU yang sebelumnya dari pangkat AKP (Ajun Komisaris Polisi) naik menjadi KOMPOL (Komisaris Polisi), 2 (dua) Personil AIPDA menjadi AIPTU, 3 (tiga) Personil yang sebelumnya BRIPKA menjadi AIPDA, 7 (tujuh) […]

Continue Reading

Tim gugus tugas percepatan penanganan Covid-19

TUBABA: Tim gugus tugas percepatan penanganan Covid-19 melaksanakan kegiatan pembahasan rapat analisa dan evaluasi di posko gugus tugas balai adat sesat agung komplek islamic center, kelurahan Panaragan Jaya kecamatan Tulangbawang Tengah, Kegiatan tersebut dihadiri langsung oleh bupati Tubaba yang diwakili oleh asisten 1 Agus Subagiyo, Kejari Tuba Dyah Ambarwati, Wakapolres Tubaba Kompol Tri Hendro Prasetyo, […]

Continue Reading

Pelaku yang melarikan anak di bawah umur Berhasil di Tangkab Tim Tekab 308 Polres Tubaba.

TUBABA: Team Tekab 308 Polres Tulang Bawang Barat (Tubaba) berhasil menangkap warga salah satu tiyuh di desa Lempuyang Besar Kec.Pangubuan Kab.Lampung Tengah, AY (27th). tersangka AY merupakan pelaku yang melarikan anak di bawah umur, SS (12th) yang merupakan warga Abung Surakarta Kab.Lampung Utara. Kasus itu sebelumnya terjadi pada tanggal 16 Mei lalu dengan laporan Polisi […]

Continue Reading

(vicon): Bupati Tulang Bawang Barat Umar Ahmad.SP menyampaikan program mitigasi dan adaptasi di era new normal

TUBABA: Bupati Tulang Bawang Barat Umar Ahmad.SP Melalui Vidio Teleconference dengan Menteri Pariwisata dan ekonomi kreatif Wishnutaman Kusubandio dan ketua pusat pariwisata universitas udayana bpk. Ir.Anak Agung Suryawan Wiranatha dalam rangka WEBINAR Kebangkitan Pariwisata dan Ekonomi kreatif di era Normal Baru, di brugo cottage panaragan jaya, Kamis 11/06. . Dalam kegiatan Vidio teleconference (vicon) Bupati […]

Continue Reading

Kakacab bpjs ketenaga kerjaan cabang lampung tengah Serahkan Bantuan Sembako kepada Pemkab Tubaba.

TUBABA:Pemerintah kabupaten tulqngbawang barat yang di wakil assisten 1 agus subagio menerima bantuan berupa sembako secara simbolis dari ibu darwati Kakacab bpjs ketenagakerjaan cabang lampung tengah diruang rapat sekda kantor pemda setempat. Kamis (11/06) Sebagai bentuk kepedulian untuk warga yang terkena dampak covid 19 BPJS Ketenagakerjaan Lampung Tengah memberikan bantuan sembako berupa beras 1ton, minyak […]

Continue Reading

Bupati Tulang Bawang Barat Umar Ahmad.SP Sambut kedatangan Danrem 043/Garuda Hitam

TUBABA: Bupati Tulang Bawang Barat Umar Ahmad.SP menyambut kedatangan Danrem 043/Garuda Hitam Brigjend TNI Jumariono,S.S.M.Ikom yang melakukan kunjungan kerja di Kabupaten Tulang Bawang Barat, Rabu (10/06). Acara penyambutan dilaksanakan di Kafe Rumah Panggung, Kota Budaya Uluan Nughik, Panaragan Jaya. Dalam penyambutan itu Bupati Tubaba Umar Ahmad didampingi Wakil Bupati Fauzi Hasan, Sekretaris Daerah Herwan Sahri, […]

Continue Reading

Kapolres Tubabarat megadakan acara rutin Coffe Morning.

TUBABA:Kapolres Tulang Bawang Barat AKBP HADi SAEPUL RAHMAN, S.IK megadakan acara kegiatan rutin Coffe Morning tepatnya di taman halaman Kantor Polres Tulangbawang barat,8/6/2020 jalan raya Panaragan Jaya. Dalam acara coffee morning tersebut di hadiri Waka Polres dan para pejabat utama Polres Tulang Bawang Barat Acara Coffee Morning dilaksankan untuk membahas tentang situasi yang berkembang saat […]

Continue Reading