Mengenal Sosok Bakal Calon Wali Kota Bandarlampung, Ike Edwin
Bandarlampung :Mengenal lebih dekat sosok seorang Inspektur Jenderal (Irjen) Pol. (Purn) Dr. Drs. H. Ike Edwin, MH, MM, Bakal Calon Wali Kota Bandarlampung (Balam), pasangan dari Bakal Calon Wakil Wali Kota setempat, dr. Zam Zanariah. Pasangan tersebut direncanakan akan maju melalui jalur perseorangan atau Independen. Ike Edwin panggilan dari Inspektur Jenderal (Irjen) Pol. (Purn) Dr. […]
Continue Reading