Kapolres Tulang Bawang : 113 Kasus dan 191 Pelaku Berhasil Diungkap Satresnarkoba Pada 2019

Lintas Hukum Tulangbawang, Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Tulang Bawang selama tahun 2019 berhasil mengungkap 113 kasus tindak pidana peredaran gelap dan penyalahgunaan narkotika yang terjadi di wilayah hukumnya. “Dari 113 kasus tersebut, petugas kami berhasil menangkap 191 pelaku dengan rincian 172 pelaku berjenis kelamin pria dan 19 pelaku berjenis kelamin perempuan,” ujar Kapolres Tulang […]

Continue Reading

Polres Tulang Bawang Sidak dan Test Urine Puluhan Sopir Bus dan Travel Jelang Operasi Lilin Krakatau 2019, Hasilnya ?

Lintas Tulangbawang, Jelang pelaksanaan Operasi Lilin Krakatau 2019, Polres Tulang Bawang bersama instansi terkait melakukan pengecekan kesehatan kepada para sopir bus dan travel serta uji kelaikan kendaraan angkutan umum. Kapolres Tulang Bawang AKBP Syaiful Wahyudi, SIK, MH mengatakan, kegiatan tersebut dilaksanakan hari Rabu (18/12/2019), dari pukul 09.00 WIB s/d pukul 11.00 WIB, bertempat di Jalintim […]

Continue Reading

Pembangunan Drainase Mulai Terlaksana Di Kampung Badarou Indah 2019

Tulang Bawang – Dengan adanya bantuan yang di kucurkan oleh pemerintah pusat untuk pemerintah kabupaten tulang bawang yang bersumber dari dana desa (ADD), gunanya untuk membangun kampung – kampung yang berada di kabupaten tulang bawang kini mulai di rasakan oleh warga terutama’ kampung Badarou indah kecamatan menggala timur, kabupaten tulang bawang. “Ansori’ selaku skertaris kampung […]

Continue Reading

Nasir” Penderita Penyakit Kangker Perut Membutuhkan Biaya Pengobatan dari Pemkab Tuba dan Para Dermawan.

Menggala, NASIR (49), Warga Kampung Bengkel Ujung Gunung Udik, Kelurahan Ujung Gunung Kecamatan.Menggala Kabupaten Tulang Bawang, tepatnya di pemukiman SDN 06 UGU (Kampung Bengkel),yang membutuhkan bantuan pemeritah Kabupaten Tulang Bawang Provinsi Lampung,Rabu 4/12/2019. akibat penyakit yang diderita” NASIR” yang sudah hampir satu tahun ini”KANGKER PERUT”sehingga badan nya semakin Kurus, Menurut NASIR, saya sebagai kepala rumah […]

Continue Reading

Satreskrim Polres Tulang Bawang Tangkap Komplotan Pelaku Penipuan Yang Juga Merupakan Pelaku Curanmor

Tulangbawang, Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Tulang Bawang berhasil mengungkap komplotan pelaku tindak pidana penipuan dan atau penggelapan yang juga melakukan tindak pidana curanmor (pencurian kendaraan bermotor). Kasat Reskrim AKP Sandy Galih Putra, SH, SIK mewakili Kapolres Tulang Bawang AKBP Syaiful Wahyudi, SIK, MH mengatakan, para pelaku berhasil ditangkap hari Kamis (28/11/2019), di dua lokasi […]

Continue Reading

Realisasi 25 program BMW adalah aksi nyata kita dalam melayani masyarakat,”Ucap Bunda Winarti

Pena Tulangbawang, Dalam momen peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-55, Tahun 2019 di Kabupaten Tulangbawang, yang diselenggarakan di Lapangan Kampung Jaya Makmur, Bupati Tulangbawang Hj. Winarti SE MH, mengajak seluruh tenaga kesehatan untuk dapat melayani masyarakat dengan senyum, Selasa (26/11/2019). Pada peringatan HKN ini juga, Bupati Tulangbawang Hj. Winarti SE MH, menyerahkan secara simbolis sebanyak […]

Continue Reading

Tiga Bandar Judi Togel  Pasar Unit 2 di Tangkap Polisi

Pena Tulangbawang, Team khusus anti bandit (Tekab 308) Polres Tulang Bawang berhasil ungkap kasus tindak pidana perjudian yang terjadi di wilayah hukumnya. Kasat Reskrim AKP Sandy Galih Putra, SH, SIK mewakili Kapolres Tulang Bawang AKBP Syaiful Wahyudi, SIK, MH mengatakan, para pelaku ditangkap oleh petugasnya hari Senin (25/11/2019), sekira pukul 15.00 WIB, di Pasar Unit […]

Continue Reading

Polsek Banjar Agung Tangkap Pelaku Penipuan dan Penggelapan Yang Lari ke Jawa Timur

Tulangbawang, Polsek Banjar Agung berhasil mengungkap pelaku tindak pidana penipuan dan atau penggelapan yang terjadi di wilayah hukumnya. Kapolsek Banjar Agung Kompol Rahmin, SH mewakili Kapolres Tulang Bawang AKBP Syaiful Wahyudi, SIK, MH mengatakan, tindak pidana tersebut terjadi hari Selasa (20/08/2019), sekira pukul 19.00 WIB, di rumah pelaku. “Adapun korbannya yaitu Siswanto (36), berprofesi wiraswasta, […]

Continue Reading

JUNAIDI:APEDSI Tuba Belum Pernah Sosialisasi Mengunakan Dana HIBAH.

TULANG BAWANG, Sekretaris (BPD/BPK) Badan Pemusyawaratan Desa/ Kampung, Kampung Menggala Kecamatan Menggala Timur Kabupaten Tulangbawang Provinsi Lampung Sangat Miris Atas Pernyataan Ketua (APEDSI) Asosiasi Badan Pemusyawaratan Desa Seluruh Indonesia,Tulangbawang”PARDIYANTO”yang telah terbit di beberapa media Online Yang ada di tulangbawang pada Hari Kamis,14/11/2019. Dalam Pernyataan Tersebut Ketua APEDSI Tuba” PARDIYANTO” menyatakan bahwa Dana Hibah yang di […]

Continue Reading

Polisi Lakukan Identifikasi dan Olah TKP Kebakaran Rumah Warga di Menggala

Menggala– Polsek Menggala melakukan identifikasi dan olah TKP (tempat kejadian perkara) peristiwa kebakaran rumah milik warga. Kapolsek Menggala Iptu Zulkifli mewakili Kapolres Tulang Bawang AKBP Syaiful Wahyudi, SIK, MH mengatakan, peristiwa kebakaran tersebut terjadi hari Senin (11/11/2019), sekira pukul 09.00 WIB, di Kampung Talang Tembesu, Kelurahan Menggala Selatan. “Adapun identitas korban yaitu Riduan (45), berprofesi […]

Continue Reading