PERJOSI, SWI, dan SPI Siapkan Pelaksanaan SKW di 3 Provinsi

JAKARTA_Di tengah gonjang-ganjing kewenangan pelaksanaan Sertifikasi Kompetensi, Dewan Pimpinan Pusat Perserikatan Journalis Siber Indonesia (DPP PERJOSI) tetap konsisten mendukung Lembaga Sertifikasi Profesi Pers Indonesia di bawah otoritas Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP). Ketua Umum DPP PERJOSI, Salim Djati Mamma menegaskan, sepanjang Lisensi LSP Pers Indonesia sah dikeluarkan BNSP dan didukung Kementrian Komunikasi dan Informatika, tidak […]

Continue Reading

DPRD TULANGBAWANG TERIMA KUNKER DPRD PRINGSEWU.

TULANGBAWANG_Puluhan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pringsewu Lampung di Dampingi Sekretaris Dewan (SEKWAN-DPRD) Kabupaten Pringsewu,Melaksanakan Kunjungan Kerja (KUNKER) Ke Kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) KabupatenTulangBawang pada hari Selasa 21/6/2022. Dalam kunjungan kerja ini terdiri dari Pimpinan dan Anggota Komisi I,Komisi II,Komisi III dan Komisi IV DPRD Kabupaten Pringsewu. Kunjungan Puluhan Anggota DPRD […]

Continue Reading

Aparat Desa Canggu Bekerjasama Dengan Badan Bantuan Hukum dan Advokasi Rakyat Berantas DBD.

Kalianda,- Berantas Nyamuk Demam Berdarah Dengue (DBD), Aparat Desa Canggu bekerjasama dengan Badan Bantuan Hukum dan Advokasi Rakyat (BBHAR) PDI Perjuangan Lampung Selatan dan Puskesmas Way Urang untuk lakukan fogging di Lingkungan Desa Canggu, Kecamatan Kalianda, Kabupaten Lampung Selatan, Jum’at (17/06/2022). Langkah yang dilakukan Aparat Pemerintahan Desa Canggu untuk memberantas nyamuk DBD setelah ditemukannya 3 […]

Continue Reading

Pengadilan Negeri Kalianda kabulkan gugatan praperadilan Kepala Desa

KALIANDA,- Pengadilan Negeri Kalianda kabulkan gugatan praperadilan Kepala Desa Karyatunggal Kecamatan Katibung, Lampung Selatan, Tubagus Dana Natapraja melawan Kejaksaan Negeri Lampung Selatan dalam sidang putusan yang digelar di ruang Cakra, Rabu 15 Juni 2022. Dalam amar putusannya, hakim tunggal Ryzza Dharma SH menyebutkan mengabulkan gugatan praperadilan Pemohon sebagaimana yang dimohonkan. “Mengabulkan Permohonan gugatan  Pemohon sebagaimana […]

Continue Reading

LSM Pembinaan Rakyat Lampung Dorong APH, Usut Tuntas Dugaan Pungli dan Kekisruhan Dana Bimtek di Lambar

Lampung Barat – Lembaga Swadaya Masyarakat Pembinaan Rakyat Lampung (LSM-PRL) akhirnya memberi tanggapan keras dengan viralnya pemberitaan di puluhan media online terkait Bimbingan teknis (Bimtek) Perangkat Pekon (Desa) tahun 2021 lalu yang kini menjadi polemik, dan wacana pemberian tali asih kepada para Peratin (Kepala Desa) Incumbent yang terpilih, atau yang tidak terpilih kembali sesuai pesta […]

Continue Reading